DIATASRODA.COM - Honda Supercub merupakan motor legendaris pada masanya serta paling populer di dunia otomotif roda dua di Indonesia.
Menariknya, untuk mengenang jasa motor legendaris tersebut, Honda akhirnya meluncurkan New Honda Supercub 2022.
Honda Supercub kini kembali diperbaharui dengan tampilan yang lebih keren dan fitur yang lebih futuristik.

Jika kita lihat dari segi tampilan desain pasti pikiran kita langsung flashback di era tahun 70-an ketika motor roda dua mulai masuk pasar Indonesia.
Baca Juga: Ternyata Harga dan Kredit Cicilan Vespa Sprint 150 Murah
New Honda Supercub 2022 masih memiliki tampilan dan ciri khas bodi plastik yang ikonik seperti pada masa lalunya namun yang membedakan motor ini memiliki dapur pacu, keamanan dan fitur lainnya sudah lebih modern.
Untuk sang kemudinya Honda Supercub C125 ini sendiri menyerupai seperti huruf v dicentang yang kompak memberikan Aura modern dan dinamis sehingga memberikan kesan premium pada motor yang satu ini.

Pada bagian kemudi terdapat sebuah speedometer membulat yang merupakan perpaduan speedometer analog dan digital. kombinasi tersebut terlihat sangat canggih sehingga membuat informasi berkendara lebih mudah.
Speedometer ini dapat menampilkan banyaknya indikator seperti putaran mesin konsumsi bahan bakar detector perpindahan gigi stiker lampu dan lain-lain.
Baca Juga: Honda EX5, Motor Mirip Astrea Grand Tampil Keren dengan Sejuta Kenangan
Sedangkan untuk bagian jok Supercub C125 ini hanya bisa diduduki oleh satu orang saja dengan jok dendam super tebal sehingga dapat membuat pengendara merasa nyaman saat melalui jalanan berkerikil maupun jalanan berlubang.

Artikel Terkait
Ini Spek Motor Honda Yang Sudah Terdaftar Di Indonesia Dengan Harga 16 Jutaan
Muncul Pesaing Honda ADV 150 Di Kelas Skutik Urban Adventure
Saingi Honda Vario 125, Yamaha Hadirkan Edisi Spesial Pada Februari 2022
Kendaraan Sepeda Motor Irit Dan Murah, Honda Masih Mendominasi
Honda EX5, Motor Mirip Astrea Grand Tampil Keren dengan Sejuta Kenangan